Michael Saylor Usulkan 5 Juta BTC untuk Cadangan Bitcoin AS

Michael Saylor mengajukan proposal ambisius kepada Donald Trump untuk membeli sekitar 5 juta BTC sebagai cadangan Bitcoin AS.