Berita terpopular menyangkut Ethereum sepekan ini masih beragam. Mulai dari Prediksi Harga ETH Tahun 2023 hingga Mampukah Ethereum, Sandbox, dan Big Eyes Coin Capai Lebih Banyak Bull Run Berikutnya?
Terpopular Ethereum Sepekan (14 Januari-20 Januari 2023)
Berikut ini adalah sembilan artikel terpopular terkait Ethereum dalam laman Blockchainmedia.id, pilihan pembaca dalam rentang sepekan (14 Januari-20 Januari 2023)
1. Prediksi Harga ETH Tahun 2023
Para analis crypto membuat prediksi bahwa harga cryptocurrency Ethereum (ETH) berpotensi bullish pada tahun 2023 ini. Mereka memproyeksikan ETH dapat mengakhiri tahun ini dengan potensi tertinggi US$1866,79.
2. Ethereum dan Big Eyes Coin Bersiap Bikin Gemuk Dompet Kripto Investor di Tahun 2023
Setelah tahun 2022 yang sibuk, para ahli percaya tahun 2023 akan menjadi cahaya di ujung terowongan pasar kripto yang saat ini gelap dan dingin.
3. Shanghai Upgrade Ethereum Dijadwalkan Meluncur pada Maret 2023
Tim pengembang inti Ethereum telah mengonfirmasi jadwal peluncuran upgrade Shanghai akan terjadi di bulan Maret 2023.
4. Mengkaji Cryptocurrency PoS: Koin Cardano, Ethereum dan Big Eyes Coin
Apa itu proof of work (PoW) dan apa bedanya dengan proof of stake (PoS)? PoW adalah cara transaksi di jaringan blockchain divalidasi dan diverifikasi. Untuk memvalidasi transaksi dan menambahkan blok baru ke blockchain, penambang PoW bersaing satu sama lain untuk memecahkan masalah matematika yang menantang.
5. Mengapa ETH, DOGE dan LTC yang Paling Mantap Cetak Untung Saat Ini?
ETH, DOGE dan LTC terbukti menunjukkan gagasan bullish pada pasar kripto. Bitcoin tidak diragukan lagi berada di puncak dengan 59 persen pemegangnya untung. Tapi, trio tersebut mendominasi lingkup altcoin dimana kebanyakan pemegangnya untung.
6. Mampukah Big Eyes Coin Lampaui Cryptocurrency Filantropi seperti Ethereum Dan Cardano?
Big Eyes Coin (BIG) tidak membuang waktu untuk mencap otoritasnya di pasar crypto dengan menghasilkan presale US$16 juta yang mengesankan. Dan dengan dimulainya tahap 9, tidak ada yang tahu seberapa jauh memecoin bertema kucing ini akan berjalan.
7. Inilah 5 Token Ethereum yang Patut Diantisipasi di Tahun 2023
Jika Anda mencari cara untuk mendiversifikasi portofolio kripto, maka token berbasis Ethereum adalah cara terbaik untuk melakukannya.
8. Validator Ethereum Lebih dari 500 Ribu Menjelang Hard Fork Shanghai
Jumlah validator Ethereum (ETH) pada Beacon chain melampaui 500 ribu pada Kamis (12/01/2023). Validator yang meningkat terjadi menjelang pengembang inti Ethereum bersiap menghadapi hard fork Shanghai.
9. Mampukah Ethereum, Sandbox, dan Big Eyes Coin Capai Lebih Banyak Bull Run Berikutnya?
Banyak investor bertanya-tanya koin mana yang berpotensi memberikan pengembalian yang kuat dalam kenaikan berikutnya. [ab]