Warga Mesir Mendulang Untung dari Bitcoin di Tengah Krisis Akibat Pandemi

Warga Mesir disebutkan banyak yang beralih ke Bitcoin di tengah krisis ekonomi akibat pandemi COVID-19. Tidak sedikit yang mendulang untung.

“Peralihan besar-besaran bisnis biasa menjadi daring (online) di rumah, bersamaan dengan pengurangan jam kerja dan jam malam, mendorong ribuan orang Mesir untuk menginvestasikan waktu luang mereka dalam bisnis yang tidak biasa, seperti penambangan dan perdagangan aset kripto, terutama Bitcoin,” kata Muhammad Abd el-Baseer, penambang aset kripto asal Mesir.

Terkini

Warta Korporat

Terkait